SELAYANG.ID, Kota Jambi– Juru bicara Satgas penanganan covid 19 Provinsi Jambi johansyah Membenarkan Jika Terdapat 16 Santri PKP al-hidayah Terpapar Covid-19.
dari 16 Santri PKP al-hidayah yang terpapar covid 19 tersebut sebagian besar merupakan santri putri dan saat ini telah dilakukan isolasi diruangan khusus.Johansyah mengatakan direncanakan mulai Senin PKP Al hidayah diliburkan untuk sementara waktu.
” Iya kita akan liburkan terlebih dahulu sementara dan Senin akan kita bahas” Ungkap Johansyah via WhatsApp Sabtu(26/10/2020)
Yang jelas menurut johansyah pihak satgas akan berkoordinasi dengan pengurus PKP al-hidayah terkait rencana libur santri ini.(Red)